Kelas 1 – Bahasa Indonesia

16 downloads 12477 Views 3MB Size Report
Pintar Berbahasa Indonesia 1: Untuk Sekolah Dasar/Madrasah Ibtidaiyah. Kelas I / penulis, Sri Hapsari, Nunung Kuraesin ; editor, Widyawati Oktavia. ; ilustrasi, Nono S, Winda ...... b ayo kerjakan soal soal berikut ini apa yang dapat kamu ...
Pintar Berbahasa Indonesia untuk SD/MI Kelas I

Sri Hapsari Nunung Kuraesin

PUSAT PERBUKUAN Departemen Pendidikan Nasional

Hak Cipta pada Departemen Pendidikan Nasional dilindungi oleh Undang-undang

Pintar Berbahasa Indonesia untuk SD/MI Kelas 1 372.6 SRI p

SRI Hapsari Pintar Berbahasa Indonesia 1: Untuk Sekolah Dasar/Madrasah Ibtidaiyah Kelas I / penulis, Sri Hapsari, Nunung Kuraesin ; editor, Widyawati Oktavia ; ilustrasi, Nono S, Winda Agustina.-- Jakarta : Pusat Perbukuan, Departemen Pendidikan Nasional, 2009. viii, 124 hlm. : ilus. ; 25 cm. Bibliografi : hlm. 124 Indeks ISBN 978-979-068-508-6 (no.jil.lengkap) ISBN 978-979-068-509-3 1. Bahasa Indonesia-Studi dan Pengajaran 2. Bahasa Indonesia-Pendidikan Dasar I. Judul II. Nunung Kuraesin III. Widyawati Oktavia IV. Nono S V. Winda Agustina

Hak Cipta Buku ini dibeli oleh Departemen Pendidikan Nasional dari Penerbit Cakra Media Diterbitkan oleh Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional Tahun 2009 Diperbanyak oleh .....

Kata Sambutan

Puji syukur kami panjatkan ke hadirat Allah SWT, berkat rahmat dan karunia-Nya, Pemerintah, dalam hal ini, Departemen Pendidikan Nasional, pada tahun 2009, telah membeli hak cipta buku teks pelajaran ini dari penulis/penerbit untuk disebarluaskan kepada masyarakat melalui situs internet (website) Jaringan Pendidikan Nasional. Buku teks pelajaran ini telah dinilai oleh Badan Standar Nasional Pendidikan dan telah ditetapkan sebagai buku teks pelajaran yang memenuhi syarat kelayakan untuk digunakan dalam proses pembelajaran melalui Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 81 Tahun 2008 tanggal 11 Desember 2008. Kami menyampaikan penghargaan yang setinggi-tingginya kepada para penulis/penerbit yang telah berkenan mengalihkan hak cipta karyanya kepada Departemen Pendidikan Nasional untuk digunakan secara luas oleh para siswa dan guru di seluruh Indonesia. Buku-buku teks pelajaran yang telah dialihkan hak ciptanya kepada Departemen Pendidikan Nasional ini, dapat diunduh (down load), digandakan, dicetak, dialihmediakan, atau difotokopi oleh masyarakat. Namun, untuk penggandaan yang bersifat komersial harga penjualannya harus memenuhi ketentuan yang ditetapkan oleh Pemerintah. Diharapkan bahwa buku teks pelajaran ini akan lebih mudah diakses sehingga siswa dan guru di seluruh Indonesia maupun sekolah Indonesia yang berada di luar negeri dapat memanfaatkan sumber belajar ini. Kami berharap, semua pihak dapat mendukung kebijakan ini. Kepada para siswa kami ucapkan selamat belajar dan manfaatkanlah buku ini sebaikbaiknya. Kami menyadari bahwa buku ini masih perlu ditingkatkan mutunya. Oleh karena itu, saran dan kritik sangat kami harapkan.

Jakarta, Juni 2009 Kepala Pusat Perbukuan

Kata Sambutan Pengantar Kata

iii iii

Kata Pengantar

Anak-anak sekalian, Bahasa adalah alat penghubung atau jembatan komunikasi yang sangat penting. Bagi bangsa Indonesia yang terdiri dari berbagai macam suku, adat, dan latar budaya serta bahasa, bahasa Indonesia menjadi bahasa nasional dan bahasa pemersatu. Tanpa bahasa Indonesia, identitas kita sebagai bangsa belumlah lengkap. Oleh sebab itu, keterampilan berbahasa Indonesia perlu kalian pelajari dan asah terus-menerus. Buku Pintar Berbahasa Indonesia untuk SD/MI ini merupakan sarana agar kalian dapat belajar menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar dengan penyampaian yang santun, baik secara lisan maupun tertulis. Materi dalam buku ini berupa wacana, uraian, contoh, rangkuman, juga latihan yang akan memperkaya kemampuan kalian dalam berbahasa dan bersastra. Dengan mempelajari buku ini, kalian diharapkan makin mencintai bahasa Indonesia, serta semakin mahir menggunakannya dalam berbagai kesempatan. Selamat belajar dan semoga bermanfaat.

Penerbit

iviii

ratnaPengantar gneP ataK Kata

Kata Pengantar Pengantar Kata

iii

Pendahuluan Tujuan Penulisan Pelajaran bahasa Indonesia diarahkan untuk meningkatkan kemampuan siswa dalam berkomunikasi dengan bahasa Indonesia secara lisan maupun tertulis. Selain itu, bertujuan untuk membina siswa agar dapat mengapresiasikan sastra dengan baik

5.

Rangkuman disajikan dengan kalimat yang ringkas dan jelas agar memudahkan para siswa mengingat hal-hal penting secara keseluruhan. Rangkuman juga memudahkan peserta didik memahami keseluruhan isi bab. Refleksi disajikan untuk memuat sikap dan perilaku yang harus diteladani oleh para siswa.

Sistematika Buku Buku Bahasa Indonesia disusun secara sistematis dan mudah dimengerti oleh peserta didik. Khusus untuk kelas 4, 5, dan 6 ditambahkan peta konsep. Adapun bagianbagian buku adalah sebagai berikut. 1.

2.

Uraian Materi Uraian materi berisi informasi yang mencakup komponen kemampuan berbahasa dan kemampuan bersastra yang meliputi aspek mendengarkan, berbicara, membaca, dan menulis. Uraian materi disajikan dengan bahasa yang mudah dimengerti oleh para siswa.

4.

Tugas dan Latihan Tugas dan latihan berisi ajakan untuk meningkatkan pemahaman siswa terhadap materi dan menguji seberapa jauh kemampuan siswa memahaminya.

Evaluasi Akhir Evaluasi akhir disajikan dalam bentuk yang bervariasi, agar para siswa mengetahui seberapa jauh kompetensi yang telah dicapainya.

7.

Glosarium Glosarium berisi istilah-istilah penting yang terdapat di dalam teks, dilengkapi penjelasan arti istilah, dan diurutkan secara alfabetis.

Manfaat Belajar Meningkatkan kemampuan peserta didik dalam berbahasa Indonesia, sesuai dengan tujuan pencapaian standar kompetensi. Selain itu, menumbuhkan penghargaan terhadap hasil karya kesastraan dan hasil intelektual bangsa sendiri.

3.

6.

Peta Konsep Peta konsep yang disajikan merupakan gambaran hubungan antara satu konsep dengan konsep lainnya. Selain itu, peta konsep memberikan gambaran kepada para siswa tentang apa yang akan dipelajari.

Rangkuman dan Refleksi

8.

Daftar Pustaka Daftar pustaka sebagai rujukan penulisan buku.

9.

Indeks Indeks merupakan daftar katakata penting yang terdiri dari indeks subjek dan indeks pengarang. Indeks ditulis dengan diikuti nomor halaman kemunculannya dalam buku.

Cara Belajar Cara belajar menekankan pada penguasaan pengetahuan, keterampilan bahasa, dan sikap positif terhadap bahasa dan sastra Indonesia. Para siswa dapat memahami informasi yang ada pada buku melalui keterangan guru. Para siswa juga dapat bertanya kepada guru mengenai tugas, kegiatan, dan evaluasi yang kurang di mengerti.

Ka PengantaPp Pendahuluan

v iii

Daftar Isi Kata Sambutan ...................................................................................................................... Kata Pengantar ...................................................................................................................... Pendahuluan ........................................................................................................................... Daftar Isi .................................................................................................................................... pelajaran 1 masuk sekolah a memperkenalkan diri .............................................................................. b membedakan bunyi ................................................................................. c membaca nyaring .................................................................................... d tebalkan gambar ...................................................................................... mari berlatih ...............................................................................................

2 5 7 12 17

pelajaran 2 tugasku a menjelaskan gambar ............................................................................... b melaksanakan perintah guru ................................................................ c membaca nyaring .................................................................................... mari berlatih ................................................................................................

20 21 25 28

pelajaran 3 aku anak sopan a membaca nyaring .................................................................................... b menyapa orang lain .................................................................................. c melengkapi cerita ..................................................................................... d menyebutkan tokoh dalam cerita ...................................................... mari berlatih ...............................................................................................

33 34 37 38 41

pelajaran 4 kegiatanku a mengenal anggota tubuh ..................................................................... b membaca kalimat ..................................................................................... c mencontoh kata dan kalimat ............................................................... d melakukan petunjuk sederhana .......................................................... mari berlatih ............................................................................................... pelajaran 5 kasih sayang a mendengarkan puisi ................................................................................ b membaca puisi ........................................................................................... c menghafal puisi ........................................................................................

vi

Daftar Isi

iii iv v vi

44 46 47 50 53 56 58 59

d

menyalin puisi ..............................................................................

60

e

melengkapi puisi ..........................................................................

61

mari berlatih .................................................................................

63

kegemaranku menyebutkan ciri ciri benda ......................................................... menjelaskan gambar .................................................................... membaca lancar dengan intonasi tepat ........................................ mengenal huruf tegak bersambung ............................................. menulis kalimat tegak bersambung .............................................

66 70 72 74 77

mari berlatih berlatih.................................................................................

79

keindahan alam mendengarkan dan menceritakan isi bacaan ................................ percakapan sederhana ................................................................. membaca kalimat sederhana ........................................................ menulis syair dengan huruf tegak bersambung ...........................

82 84 89 91

mari berlatih berlatih.................................................................................

93

pelajaran 6 a b c d e pelajaran 7 a b c d pelajaran 8 a b c

sahabatku menyebutkan tokoh cerita ............................................................ 96 menyampaikan rasa suka atau tidak suka .................................... 99 membaca puisi ............................................................................. 101

d

menyalin puisi .............................................................................. 102 mari berlatih berlatih................................................................................. 105

pelajaran 9 a b c

dongeng menyebutkan isi dongeng ............................................................ 108 memerankan tokoh dongeng ....................................................... 111 menulis kalimat ............................................................................ 114 mari berlatih berlatih................................................................................. 117

evaluasi akhir .................................................................................................... 119 glosarium

.................................................................................................... 123

daftar pustaka .................................................................................................... 124

Kata Pengantar Daftar Isi

iii vii

iii viii

ratn

eP ataK

an r a j a l pe

1

masuk sekolah

pada pelajaran ini kamu dapat 1

memperkenalkan diri

2

membedakan bunyi

3

membaca suku kata dengan nyaring

4

menebalkan gambar lingkaran dan huruf

hari ini masuk sekolah ada teman baru ada guru baru satu satu maju ke depan kelas memperkenalkan diri

masuk sekolah

1

memperkenalkan diri 1 meniru guru

menyanyi ayo bernyanyi dengan gembira semua sayang ciptaan pak kasur

satu satu aku sayang ibu dua dua juga sayang ayah tiga tiga sayang adik kakak satu dua tiga sayang semuanya

Petunjuk Guru: Guru mengajak murid-murid menyanyi dengan mencontohkan terlebih dahulu disertai gerakan yang sesuai.

2

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

ayo memperkenalkan diri 1 nama lengkapku ____________________________ aku sekolah di______________________________ aku duduk di kelas __________________________ rumahku di ________________________________ aku suka __________________________________ 2 nama ayahku ______________________________ 3 nama ibuku ________________________________ 4 nama kakakku _____________________________ 5 nama adikku _______________________________ 2 temanku

temanku adi aku punya teman namanya adi adi tinggal di samping rumahku nama ayah adi pak dani nama ibu adi bu ani

masuk sekolah

3

memasangkan gambar ayo tarik garis sesuai gambar

kakek

adik bayi

ayah

ibu

nenek

4

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

membedakan bunyi mendengar dan menirukan bunyi

ayam petok petok petok

peluit prit prit prit

bunyi apa ini

embek embek embek

____________________

masuk sekolah

5

tut tut tut

____________________

kring kring kring

____________________

meong meong meong

____________________

6

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

membaca nyaring mendengar dan meniru guru 1 mengenal huruf a i u e o a

i

u

e

o

a

a

a

a

a

a

a

i

i

i

i

i

i

i

u

u

u

u

u

u

u

e

e

e

e

e

e

e

o

o

o

o

o

o

o

2 ayo mengucapkan kata a

l

a

l

la

a la

lala l

l

l

l

l

l

l

a

a

a

a

a

a

a

masuk sekolah

7

b

p

i

p

pi

i pi

pipi p

p

p

p

p

p

p

i

i

i

i

i

i

i

s

u

c

s

su

u su

susu s

s

s

s

s

s

s

u

u

u

u

u

u

u

b

d

o

b

bo

o bo

bobo

8

b

b

b

b

b

b

b

o

o

o

o

o

o

o

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

mari berlatih 1 ayo ucapkan bunyi a

mata

katak

gajah

bata

2 ayo ucapkan bunyi i

gigi

itik masuk sekolah

9

bibi

lidi

3 ayo ucapkan bunyi u

10

susu

buku

kuku

bulu

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

4 ayo ucapkan bunyi e

lele

bebek

tempe

nenek

5 ayo ucapkan bunyi o

botol

tono

masuk sekolah

11

soto

foto

ayo kerjakan tugas berikut 1 benda apa saja yang dapat berbunyi 2 gambar dan warnai benda itu 3 tulis nama benda di bawah gambar 4 tempel di depan kelas 5 tunjukkan pada guru

tebalkan gambar ikuti petunjuk gurumu tebalkan gambar yang diberikan gurumu beri warna pada gambar

Petunjuk Guru: Pada pelajaran menebalkan gambar guru menyalin setiap gambar pada selembar kertas, kemudian diperbanyak. Bagikan kepada setiap murid. Guru mencontohkan menebalkan gambar tersebut di papan tulis dan mengajak siswa mewarnai gambar yang sudah ditebalkan.

12

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

1 ini payung i

n

i

i

p a y u n g

ni

ini

pa

yung

payung

y y y y y y y y ng ng ng ng ng ng ng ng

2 ini awan i

n

i

i

a w a n

ni

a

ini

wan

awan

n n n n n n n n w w w w w w w w 3 ini bendera i i

n

i ni

ini r d

b e n d e ben

de

r

a

ra

bendera r d

r d

r d

r d

r d

r d

r d masuk sekolah

13

mari menebalkan 1 ayo menebalkan lingkaran i

n

i

i ni

l

n

i

l

14

kar

an

l

l

l

p e n s

ni

pen

l

i

l

sil

pensil

p

p

n

ini

l

i

ini

i

n g k a

lingkaran

l

i

i

ling

ini

i

l

p

p

i ni

t

p

p

a s

tas tas

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

p

p

r

a n

2 ayo menebalkan huruf

3 ayo menebalkan garis lurus

4 ayo menebalkan garis lengkung

masuk sekolah

15

5 ayo tebalkan dan warnai gambar

rangkuman

1 ayah ibu kakak dan adik harus kita sayangi 2 bunyi setiap benda berbeda beda

cermin

menebalkan huruf dan gambar melatih kamu dalam menulis

16

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

mari berlatih

a

ayo pilihlah jawaban yang benar 1

bunyi hewan ini .... a petok petok b meong meong meong c guk guk guk

2

bunyi benda ini .... a teng teng teng b prit prit prit c tut tut tut

3

bunyi benda ini .... a tut tut tut b meong meong meong c nging nging nging

masuk sekolah

17

4

ini gambar .... a kakak b nenek c ibu

5

ini dibaca .... a pi pi b pi ta c ge ri gi

b

18

ayo tebalkan dan mewarnai

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

an r a j a l pe

2

tugasku

pada pelajaran ini kamu dapat 1

menjelaskan gambar

2

melaksanakan perintah guru

3

membaca suku kata dengan nyaring

pukul lima aku bangun tidur aku bersihkan tempat tidur aku pergi mandi lalu berangkat sekolah

tugasku

19

menjelaskan gambar ayo perhatikan gambar ini pukul delapan malam tari belajar supaya pintar ibu menemani tari

menceritakan isi gambar ayo ceritakan isi gambar ini ini keluarga dina

20

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

1 ibu dina sedang .... 2 ayah dina sedang .... 3 boni bermain .... 4 dina membantu ....

melaksanakan perintah guru ayo memperagakan dengan benar 1 sikap duduk membaca 3

Petunjuk Guru: 1.

Guru mencontohkan sikap duduk membaca dengan posisi badan saat membaca.

2.

Guru mencontohkan cara membuka buku dengan benar dan posisi badan ketika menulis.

tugasku

21

X

2 letak buku 3

22

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

X

3 membuka buku 3

X

tugasku

23

4 sikap duduk menulis 3

X

24

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

5 memegang alat tulis 3

X

membaca nyaring membaca nyaring adalah membaca dengan suara yang keras dan jelas artinya tinggi rendah suara dan cara mengucapkan harus tepat

tugasku

25

mama

mita

ma

ma

mi

mana ta

kuku

ma

kaki

ku

ku

ka

suka

kuda ki

ku

da

susu

su

ka

su

sapi su

sa

na

bu

ng

ng

ng

pi

menyapu

menabung me

na

ng

me

nya

pu

ny

ny

ny

ng

ny

ng

ny

ng

26

ny

ka

rung

nya

ring

sa

rang

nya

wa

bu

rung

nya

muk

ke

ring

nyi

ur

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

u

p u

a

c

pa

a ca

r

a

ra

upa cara upacara

p

r

a

m

u

k

a

pra muka pramuka

rangkuman

membaca nyaring adalah membaca dengan suara keras

cermin

kamu harus membaca dan menulis dengan sikap duduk yang baik

tugasku

27

mari berlatih

a

ayo pilihlah jawaban yang benar perhatikan gambar ini

1

... menyiram tanaman a ayah b ibu c ani

2

... menanam bunga a ani b dodi c ibu

28

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

3

... menyapu halaman a ibu b dodi c ani

4

... mengumpulkan sampah a ibu b dodi c ayah

5 dodi sedang ....

a memegang buku dengan benar b memegang pensil dengan benar c membuka buku dengan benar

tugasku

29

b

jiplak dan warnai gambar ini apa saja yang dilakukan teman temanmu pada gambar di bawah ini

30

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

an r a j a l pe

3

aku anak sopan

pada pelajaran ini kamu dapat 1

membaca nyaring kalimat sederhana

2

menyapa orang lain

3

melengkapi cerita yang belum selesai

aku mencium tangan ibu dan ayah sebelum sekolah aku menyapa guru dan teman teman di kelas aku menghormati ayah ibu guru dan teman teman itu tandanya aku anak yang sopan

aku anak sopan

31

menyanyi ayo menyanyi

pergi belajar ciptaan ibu sud

o ibu dan ayah selamat pagi kupergi belajar sampai kan nanti selamat belajar nak penuh semangat rajinlah selalu tentu kau dapat hormati gurumu sayangi teman itulah tandanya kau murid budiman

32

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

membaca nyaring ayo bacalah dengan nyaring gunakan lafal dan intonasi yang tepat kakek nenek

aku datang bersama adik ayah dan ibu aku ingin berlibur menemani mereka membantu mengurus mereka yang sudah tua

aku anak sopan

33

menyapa orang lain ayo perhatikan dan peragakan

ani bertemu pak guru di jalan ani menyapa pak guru

selamat pagi pak

tari pulang sekolah ia lewat rumah bu ratna tari menyapa bu ratna

selamat siang bu

Petunjuk Guru: Guru memanggil dan mengarahkan beberapa siswa untuk memperagakan percakapan cara menyapa orang lain dengan sopan.

34

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

apa kabar adam

baik wita ini kakakku

saya wita kak

hai wita saya kak rani

aku anak sopan

35

adam saya pulang dulu

ayo isi titik titik di bawah ini 1 adi datang terlambat adi berkata .................................. .................................. ..................................

2 dodi pulang sekolah di jalan bertemu adi kata dodi .................................. .................................. 36

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

hati hati wita

3 tini murid baru di kelas satu tini memperkenalkan diri ................................ ................................ ................................

melengkapi cerita ayo lengkapi cerita di bawah ini dengan pilihan jawaban yang sesuai naik bus kota jalan jalan ke kota naik ... kota aku dan ibu duduk di belakang supir ada ibu tua naik berdiri di dekatku aku ... melihat ibu tua itu aku memberinya tempat ....

aku anak sopan

37

lalu aku .... ... nak katanya sama sama nek kataku aku dan ibu tersenyum

duduk

terima kasih bus

kasihan berdiri

menyebutkan tokoh dalam cerita dalam cerita pasti ada orang atau binatang yang diceritakan orang atau binatang itu disebut tokoh mari kita dengarkan cerita berikut 38

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

berangkat ke sekolah baru hari ini hari pertama tari masuk sekolah ia bangun pagi pagi benar mandi dan berpakaian seragam tidak lupa sarapan nasi goreng kesukaannya lalu pamit pada ayah dan ibu

tari jangan lupa beri salam dan cium tangan ibu guru saat masuk dan keluar kelas begitu pesan ibu tari berangkat naik becak

aku anak sopan

39

ayo menjawab pertanyaan 1 siapa tokoh yang akan masuk sekolah baru 2 apa makanan kesukaan tari 3 apa pesan ibu 4 kepada siapa tari harus memberi salam dan mencium tangan 5 naik apa tari ke sekolah rangkuman

1 sebelum berangkat sekolah berpamitan kepada ayah dan ibu 2 di sekolah hormatilah bapak dan bu guru 3 tokoh dalam cerita dapat berupa orang atau binatang

cermin

menyapa orang lain dengan baik menunjukkan kamu adalah anak yang sopan 40

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

mari berlatih

a

ayo pilihlah jawaban yang benar 1

bertemu pak guru di jalan aku mengucapkan .... a maaf pak b apa kabar pak c permisi pak

2

menjenguk teman sakit aku mengucapkan .... a apa kabar b maafkan saya c semoga lekas sembuh

3 orang tua harus kita .... a marahi b hormati c bantah

aku anak sopan

41

4

teman teman harus kita .... a sayangi b musuhi c acuhkan

5

berbicara keras keras kepada nenek termasuk perbuatan .... a tidak jujur b tidak sopan c tidak sayang

b

ayo kerjakan soal soal berikut ini apa yang dapat kamu lakukan sehari hari di sekolah atau di rumah tulislah dalam buku tulismu

42

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

an r a j a l pe

4

kegiatanku

pada pelajaran ini kamu dapat 1

mengenal fungsi anggota tubuh

2

membaca nyaring kalimat sederhana

3

mencontoh kalimat dari buku

4

melaksanakan petunjuk yang sederhana

aku melakukan banyak kegiatan setiap hari aku mandi berpakaian dan sarapan aku pamit pada ayah dan ibu lalu pergi sekolah

kegiatanku

43

mengenal anggota tubuh menyanyi ayo bernyanyi

dua mata saya ciptaan pak kasur

dua mata saya hidung saya satu dua kaki saya pakai sepatu baru dua telinga saya yang kiri dan kanan satu mulut saya tidak berhenti makan

Petunjuk Guru: Guru mencontohkan bernyanyi dan memperagakan lagu dua mata saya di depan kelas kemudian meminta siswa menirukan.

44

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

apa saja anggota tubuhmu

latihan mata untuk ....

hidung untuk ....

mulut untuk ....

telinga untuk ....

tangan untuk ....

kaki untuk ....

kegiatanku

45

membaca kalimat ayo bacalah dengan nyaring gunakan lafal dan intonasi yang tepat kegiatan tari setiap hari tari bangun pagi tari tidak ingin terlambat sekolah berangkat pukul enam pelajaran dimulai pukul tujuh pulang sekolah tari makan dan tidur siang pukul empat sore tari mandi setelah mandi tari mengulang pelajaran di sekolah selesai belajar tak lupa menyiapkan buku untuk pelajaran esok hari

ayo menjawab pertanyaan 1 apa judul bacaan di atas judul bacaan di atas _________________________ 2 pukul berapa pelajaran dimulai pelajaran dimulai pukul _______________________ 46

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

3 apa yang tari lakukan setelah pulang sekolah pulang sekolah tari __________ dan ______________________ 4 apa kegiatan tari setiap sore setiap sore tari _____________________________ 5 apa yang tari lakukan setelah belajar tari tak lupa ________________________________

mencontoh kata dan kalimat ayo salinlah ke dalam buku tulismu

du

duk

du duk

duduk

aku duduk di taman

kegiatanku

47

to

to

pi

pi

topi

adik pakai topi

man

man di

di

mandi

adi mandi pagi

ayo salin kembali kalimat ini menulis dengan benar m

e

n

u

l

b

e

n

a

r

i

s

d

e

n

g

a

s

e

k

o

l

n

pergi ke sekolah r

g

i

k

e

p

e

48

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

a

h

bernyanyi dengan gembira b

e

r

n

y

a

d

e

n

g

a n

g

e

m b

n

i

r

a

j

a

r

y

i

belajar bersama b

e

l

a

b

e

r

s

a

m a

h

a

l

a m

menyapu halaman rumah m

e

n y

r

u m

a

p

u

a

n

a h

kegiatanku

49

melakukan petunjuk sederhana bersiaplah kamu akan bermain bisik berantai 1 bentuklah 4 kelompok satu kelompok terdiri atas 7 sampai 10 orang pilih ketua kelompok 2 buatlah barisan sesuai kelompok ketua kelompok akan mendapat pesan dari guru

3 ketua kelompok membisikkan pesan itu kepada anggota pertama Petunjuk Guru: Guru membentuk kelompok yang terdiri atas 7 atau 10 orang (disesuaikan jumlah siswa). Setelah itu guru menjelaskan cara bermain dan guru ikut dalam permainan bisik berantai .

50

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

4 anggota pertama membisikkan kepada orang di belakangnya 5 orang di barisan terakhir menuliskan pesan di papan tulis 6 guru mengatakan isi pesan yang benar

ingat kamu tidak boleh curang ketua kelompok tidak boleh memberi tahu jangan mendengarkan bisikan jika bukan giliranmu

ayo peragakan permainan aku bilang cara bermain 1 jumlah pemain 3 atau 4 orang 2 satu orang jadi pemeraga 3 pemeraga meminta pemain memegang anggota tubuh yang disebutkan 4 perintah diawali dengan aku bilang 5 pemain lain cepat cepat memegang anggota tubuhnya sendiri

kegiatanku

51

rangkuman

1 anggota tubuh kita mempunyai fungsi yang berbeda 2 belajar melakukan petunjuk dengan benar akan melatihmu menjadi anak terampil

cermin

belajar merupakan kegiatan yang harus kamu lakukan setiap hari agar kamu pandai

52

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

mari berlatih

a

ayo pilihlah jawaban yang benar 1

aku melihat dengan .... a mata b telinga c hidung

2

ayah membaca .... a buku b koran c majalah

3

bangun tidur aku terus .... a mandi b makan c minum

4

pak pos mengantar .... a koran b surat c majalah

kegiatanku

53

5

b

ibu berbelanja di .... a

toko

b

pabrik

c

pasar

ayo kerjakan soal soal berikut ini ada banyak kegiatan di rumah dan di sekolah tulislah dalam buku tulismu guru akan memeriksa tugasmu

54

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

an r a j a l pe

5

kasih sayang

pada pelajaran ini kamu dapat 1

mendengarkan puisi anak

2

membaca puisi anak

3

menghafal puisi anak

4

menyalin puisi anak

di sekitar kita ada keluarga ada teman sekolah ada teman bermain di rumah ada tumbuhan dan hewan semua kita sayangi

kasih sayang

55

mendengarkan puisi ayo dengarkan baik baik puisi yang dibacakan gurumu

ibu sebelum aku tidur ibu membaca dongeng untukku tentang anak yang baik hati juga kelinci yang lucu saat aku sakit ibu menjagaku menyuapi aku obat juga menyelimutiku ibu kasih sayangmu sangat besar untukku

Petunjuk Guru: Guru membacakan puisi di depan kelas dan meminta siswa menirukan dengan suara nyaring dan pengucapan yang tepat.

56

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

ayo menjawab pertanyaan 1 apa judul puisi yang kamu dengar judul puisi adalah ___________________________ 2 apa cerita puisi yang kamu dengar puisi itu bercerita tentang _____________________ 3 siapa yang menceritakan dongeng yang menceritakan dongeng adalah _____________ 4 apa dongeng yang diceritakan ibu dongeng yang diceritakan ibu adalah ____________ 5 apa yang dilakukan ibu saat aku sakit saat aku sakit ibu __________ dan _____________________ 6 apa yang kamu lakukan untuk membalas kasih ibu yang aku lakukan adalah _____________________

kasih sayang

57

membaca puisi menyanyi ayo bernyanyi bersama kasih ibu ciptaan ibu kasur

kasih ibu kepada beta tak terhingga sepanjang masa hanya memberi tak harap kembali bagai sang surya menyinari dunia

bacalah nyanyian di atas dalam bentuk puisi dengan suara nyaring dan jelas

Petunjuk Guru: Guru mengajak siswa menyanyikan lagu kasih ibu kemudian mendeklamasikan lagu tersebut.

58

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

menghafal puisi ayo baca dan hafalkan puisi ini

adik bayi adikku masih bayi dia lucu sekali setiap pagi menangis minta susu minta digedong dan dicium ibu adikku semua sayang padamu

tutuplah bukumu majulah ke depan dan hafalkan puisi yang tadi kamu baca teman yang lain mendengarkan

Petunjuk Guru: Guru meminta setiap siswa untuk maju ke depan menghafal puisi di atas. Jika ada siswa yang tidak hafal, guru diminta membimbing siswa tersebut atau memberi kesempatan untuk menghafal kembali hingga lancar.

kasih sayang

59

menyalin puisi ayo salin puisi ini dalam bukumu

temanku kita bermain bersama kita belajar bersama kita saling membantu suka duka kita rasakan bersama kita selalu rindu untuk bertemu berbagi cerita

tutuplah bukumu coba hafalkan puisi di atas dan salin dalam buku tulismu jika kamu tidak hafal kamu dapat membuka buku

60

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

melengkapi puisi ayo lengkapi puisi berikut gunakan pilihan kata yang tersedia

ayah kau bekerja tak kenal .... dari pagi hingga .... ayah aku ingin cepat .... agar dapat membalas .... ya tuhan lindungilah ....

besar

lelah

ayahku

jasamu

petang

kasih sayang

61

rangkuman

1 keluarga kita adalah ayah ibu kakak adik kakek dan nenek 2 kita harus menyayangi keluarga teman tumbuhan dan hewan

cermin

kasih sayang ibu tidak pernah hilang ibu selalu menyayangi kita baik dalam keadaan sakit atau sehat

62

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

mari berlatih

a

ayo pilihlah jawaban yang benar 1

orang yang melahirkan kita ialah .... a ibu b ayah c nenek

2

ayah dan ibu harus kita .... a diamkan b sayangi c tidak patuhi

3

kita tidak boleh ... dengan teman a bersahabat b bermain c berkelahi

4

adik harus kita .... a jauhi b sayang c biarkan

kasih sayang

63

5

orang yang mendidik kita di sekolah ialah .... a petani b guru c polisi

b

ayo membuat puisi buatlah puisi berdasarkan gambar di bawah ini

64

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

an r a j a l pe

6

kegemaranku

pada pelajaran ini kamu dapat 1

mengulang penggambaran benda

2

melengkapi kalimat dengan benar

3

membaca dengan lancar dan intonasi tepat

4

menulis kalimat yang sederhana

kamu pasti punya kegemaran kegemaran dapat berupa makanan kegemaran dapat berupa kegiatan ayo ceritakan kegemaranmu

kegemaranku

65

menyebutkan ciri ciri benda gurumu akan membacakan cerita berikut bermain bola didi senang bermain bola didi punya dua bola bola kaki dan bola basket bola kaki lebih kecil daripada bola basket bola kaki didi berwarna putih ada garis garis hitam di tengahnya didi menyimpan bolanya baik baik

ayo jiplak gambar di samping dan berilah warna

Petunjuk Guru: 1.

Guru membawa bola kaki dan bola basket.

2.

Guru membacakan cerita sambil menunjukkan ciri-ciri bola tersebut.

66

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

melengkapi kalimat ayo lengkapi kalimat berikut 1 didi senang ______________ bola 2 didi punya _______________ bola 3 bola kaki didi lebih _________ daripada bola basket 4 bola kaki didi berwarna _______________________ 5 didi menyimpan bolanya ______________________ benda apakah aku 1 rodaku ada dua kamu sering bermain denganku aku adalah ____________________

2 aku tempat berteduh punya atap punya pintu dan jendela aku adalah ____________________

kegemaranku

67

3 aku dibaca setiap hari aku membuat orang pintar aku adalah ___________

4 aku dipakai setiap hari aku berguna untuk alas kaki aku adalah ___________

5 tugasku membantu ibu membersihkan lantai aku adalah ___________

6 rasaku manis bentukku bulat dan memiliki tangkai aku adalah ___________

68

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

menuliskan ciri ciri benda apa ciri ciri benda dan binatang ini ______________________ ______________________ ______________________ ______________________

______________________ ______________________ ______________________ ______________________

______________________ ______________________ ______________________ ______________________

kegemaranku

69

menjelaskan gambar bagaimana caranya menjelaskan gambar 1 perhatikan gambar dengan baik 2 perhatikan kegiatan orang dalam gambar 3 perhatikan bentuk dan letak benda benda lain dalam gambar tersebut 1

2

di sekolah ada

di dalam bus

kegiatan wisata

kami bernyanyi 4

3

kami sampai

aku dan teman teman

di taman mini

naik kereta gantung

70

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

5

6

kami juga menonton film

kami pulang dengan

di teater keong emas

perasaan senang

membuat cerita

ayo buatlah cerita dari gambar berikut 1

2 4

3

kegemaranku

71

6

5

membaca lancar dengan intonasi tepat bacalah dengan suara nyaring dan jelas

bermain sepeda ina dan lia senang bermain sepeda ke sekolah bermain selalu bersepeda

72

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

waktu sedang bermain tiba tiba pess bunyi ban sepeda ina ternyata ban kempis mereka pergi ke tukang tambal ban ban sepeda ina diperbaiki setelah selesai lalu bersepeda lagi

ayo menjawab 1 sedang bermain apa ina dan lia 2 ke mana mereka naik sepeda 3 ban siapa yang kempis 4 bagaimana suara ban kempis 5 ke mana mereka tambal ban

kegemaranku

73

mengenal huruf tegak bersambung a ayo perhatikan huruf huruf sambung di bawah ini

A

a

B

b

C

c

D

d

E

e

F

f

G

g

H

h

I

i

J

j

K

k

L

l

M

m

N

n

O

o

Q

q

R

r

S

s

T

t

U

u

V

v

W

w

X

x

Y

y

Z

z

P

p

Petunjuk Guru: Guru menuliskan huruf-huruf di papan tulis sesuai urutan abjad kemudian menuliskan huruf sambung di samping huruf tadi

74

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

b menebalkan huruf sambung ayo tebalkan huruf sambung di bawah ini

Petunjuk Guru: 1.

Guru menyalin huruf-huruf sambung pada selembar kertas kemudian membagikannya kepada siswa.

2.

Siswa diperintahkan untuk menebalkan huruf-huruf sambung sesuai gambar.

kegemaranku

75

ayo tulislah dengan huruf tegak bersambung pada buku tugasmu menari

berenang

menulis

berwisata

76

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

menulis kalimat tegak bersambung mari perhatikan contoh sisi dan alia bermain sepeda

ayo tulis seperti contoh 1 doni bermain bola

2 sinta gemar melukis

3 ibu menggoreng ikan

4 mereka bermain layang layang

5 sari gemar membaca

kegemaranku

77

rangkuman

1 kegemaran setiap orang berbeda beda 2 setiap benda mempunyai ciri ciri yang berbeda 3 setiap benda mempunyai warna yang berbeda

cermin

kegemaran positif dapat kamu kembangkan misalnya menyanyi olahraga dan menari

78

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

mari berlatih

a

ayo pilihlah jawaban yang benar 1

sinta membersihkan lantai dengan .... a kemoceng b sapu c lap

2

ibu memasak di .... a dapur b ruang tamu c halaman

3

aku menulis di buku tulis dengan .... a pensil b kuas c kapur

4

ayah gemar memancing ikan di .... a kebun b laut c sawah

5

roni pergi ke sekolah mengayuh .... a sepeda b mobil c kuda kegemaranku

79

b. ceritakan kegemaranmu dengan huruf tegak bersambung ayo pilihlah yang manakah makanan kegemaranmu

kemudian buatlah puisi di karton manila atau karton berwarna guru akan memilih tulisan yang rapi dan bagus tempelkan hasil tulisanmu di dinding kelas

80

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

an r a j a l pe

7

keindahan alam

pada pelajaran ini kamu dapat 1

membuat pertanyaan

2

melakukan percakapan sederhana

3

membaca lancar tanya jawab sederhana

4

menulis syair lagu sederhana

alamku sangat indah gunung laut sungai danau dan pepohonan semuanya sangat indah tugas kita untuk menjaga agar alam yang indah tidak musnah

keindahan alam

81

mendengarkan dan menceritakan isi bacaan gurumu akan membacakan cerita ini jalan jalan ke kebun teh pada liburan kali ini ayah mengajakku ibu dan kakakku jalan jalan ke kebun teh ibu sudah menyiapkan bekal kami sekeluarga berangkat pagi pagi sekali di sepanjang perjalanan aku dan kakak bernyanyi dengan gembira tanpa terasa kami telah tiba udara di sekitar kebun teh sangat sejuk pemandangannya juga indah sejauh mata memandang barisan pohon teh tersusun rapi aku senang sekali di sana

Petunjuk Guru: Guru membacakan cerita Δjalan-jalan ke kebun tehΔ kemudian siswa diminta melengkapi kalimat berdasarkan cerita yang dibacakan.

82

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

kami berjalan di tengah tengah kebun teh sambil mendengarkan cerita ayah hari pun semakin siang kami makan bekal yang dibuat ibu di pinggir kebun teh

melengkapi kalimat ayo lengkapi kalimat ini 1 ayah mengajakku berjalan jalan ke______________ 2 ibu menyiapkan _______________ dari rumah 3 di sepanjang perjalanan aku dan kakak __________ 4 udara di sekitar kebun teh ____________________ 5 kami makan bekal buatan ibu _________ kebun teh

keindahan alam

83

percakapan sederhana melakukan percakapan sama dengan berbicara dengan temanmu kamu bertanya temanmu menjawab atau sebaliknya temanmu bertanya kamu menjawab saat bertanya gunakan kata tanya yang tepat kata tanya adalah 1

apa

 untuk menanyakan benda

2

siapa

 untuk menanyakan orang

3

di mana

 untuk menanyakan tempat

4

ke mana

 untuk menanyakan arah dan tempat

5

mengapa

 untuk menanyakan alasan

6

berapa

 untuk menanyakan jumlah

7

dari mana  untuk menanyakan asal

Petunjuk Guru: Guru memilih dua orang anak untuk memeragakan percakapan sederhana di depan kelas.

84

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

lakukan percakapan ini dengan temanmu

hai siapa namamu

namaku siti fatima

kamu kelas berapa

aku kelas 1b sd cendekia siapa namamu

keindahan alam

85

rumahmu di mana banu

aku banu aku murid baru di kelas 1a

rumahku di kedaung indah blok m nomor 2

wah aku juga tinggal di sana aku di blok c nomor 14

86

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

kamu tahu di dekat rumahku ada taman

ya aku tahu nanti sore aku mau main ke sana

baik sampai bertemu ya

kalau begitu kita bertemu di sana ya

keindahan alam

87

ayo memasangkan gambar

mengapa lutut doni luka

pukul berapa kamu bangun

siapa yang datang

88

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

berapa jumlah anak kucing itu

di mana kita main bola

membaca kalimat sederhana bacalah dengan lancar bumi kita hanya satu uhuk ... uhuk ... burung burung batuk batuk asap kendaraan membuat polusi pohon pohon yang rindang ditebang sembarangan sampah bertebaran di mana mana membawa penyakit dan merusak keindahan

keindahan alam

89

bumi yang indah menjadi rusak udara di bumi sudah kotor bumi kita hanya satu kita harus menjaganya

menulis pokok pokok bacaan apa yang dapat kamu lakukan untuk menjaga bumi ayo tulislah hal hal yang dapat kamu lakukan pada buku tugasmu no 1

kegiatan yang dapat dilakukan untuk menjaga bumi membuang sampah di tempatnya

2 3 4 5

90

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

perbuatan apa yang dapat merusak bumi ayo tulislah perbuatan itu no 1

perbuatan yang dapat merusak bumi menebang pohon sembarangan

2 3 4 5

menulis syair dengan huruf tegak bersambung menyanyi ayo bernyanyi bersama burung kutilang ciptaan ibu sud

di pucuk pohon cemara burung kutilang bernyanyi bersiul siul sepanjang hari dengan tak jemu jemu tandanya ia mulai berseru trilili lili lili lili

keindahan alam

91

ayo salinlah syair burung kutilang dengan huruf tegak bersambung di dalam buku tulismu buatlah yang rapi dan bagus ___________________________________________ ___________________________________________ ___________________________________________ ___________________________________________

rangkuman

1 percakapan adalah berbicara dengan orang lain 2 kata tanya adalah apa siapa di mana ke mana mengapa berapa dan dari mana

cermin

kita harus menjaga bumi kita agar tidak rusak dengan menjaga lingkungan sekitar kita 92

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

mari berlatih

a

ayo pilihlah jawaban yang benar 1

.... sangat indah a rumah b pemandangan c taman

2

keluargaku berwisata ke .... a kebun bunga b pantai c gunung

3

nenekku senang .... a mendongeng b menyanyi c melukis

keindahan alam

93

4

doni gemar .... a bernyanyi b menari c melukis

5

ibu sedang menanam .... a padi b bunga c daun

b

susunlah menjadi kalimat tanya 1

sakit

siapa sedang yang

siapa yang sedang sakit 2

adik menangis mengapa ........................................

3

dibawa paman yang apa ........................................

4

dibeli berapa semangka ibu ........................................

94

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

an r a j a l pe

8

sahabatku

pada pelajaran ini kamu dapat 1

menyebutkan tokoh cerita

2

menyampaikan rasa suka atau tidak suka

3

membaca puisi anak

4

menyalin puisi anak dengan huruf tegak bersambung

aku punya banyak teman teman di sekolah teman di rumah juga bersama mereka bermain dan belajar suka duka dirasakan bersama teman

sahabatku

95

menyebutkan tokoh cerita gurumu akan membacakan cerita membantu teman samsul temanku ia paling pandai di kelas selalu juara kelas aku dan samsul sering belajar bersama jika ada pelajaran yang tidak kumengerti aku selalu minta diajari samsul sudah dua hari samsul tidak masuk kelas tidak ada yang tahu mengapa aku akan datang ke rumahnya sepulang sekolah nanti kuajak tigor fitri winda dan ketut

96

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

tiba di rumah samsul kulihat ia sedang menjemur buku bukunya di atas meja ayah samsul sedang membersihkan rumah aku dan teman teman saling pandang ternyata kemarin rumah samsul kebanjiran akhir akhir ini memang hujan lebat sekali apalagi rumah samsul dekat sungai kami membantu samsul fitri dan winda membersihkan kaca jendela aku tigor dan ketut mengepel lantai kami bekerja dengan gembira setelah semua pekerjaan selesai ibu samsul membawakan

sahabatku

97

minuman dan ubi rebus kami makan bersama keluarga samsul sangat senang kami pun senang esok harinya di sekolah kami mengumpulkan sumbangan untuk samsul semua menyumbang dengan senang hati

melengkapi kalimat ayo lengkapi kalimat ini 1 samsul temanku yang paling _________________ di kelas 2 sudah __________________ samsul tidak masuk 3 kemarin rumah samsul _______________________ 4 kami bekerja dengan ________________________ 5 kami mengumpulkan _________________ untuk _____________ 98

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

menyampaikan rasa suka atau tidak suka apakah kamu suka permen apakah kamu suka bermain kelereng apa yang tidak kamu suka bagaimana caranya mengatakan rasa suka dan tidak suka kamu harus mengatakan dengan bahasa yang sopan disertai dengan alasanmu perhatikan contoh berikut aku suka sekali permen rasa permen bermacam macam aku paling suka permen cokelat

aku tidak suka kecoa kecoa kotor dan bau kecoa membawa penyakit

sahabatku

99

apakah kamu suka atau tidak suka dengan hal berikut ayo berilah alasanmu

100

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

membaca puisi membaca puisi sama dengan berdeklamasi kita membaca puisi dengan gerakan tangan sikap wajah dan ucapan yang tepat sesuai dengan isi puisi Petunjuk Guru: Guru mencontohkan membaca puisi dengan gerakan dan intonasi yang tepat.

sahabatku

101

deklamasikan puisi berikut di depan kelas

itulah teman seperti hari dan matahari tak henti menyinari seperti malam dan bulan tak henti menerangi itulah sahabat sahabat tidak memilih siapa saja diajak gembira sahabat itu tidak akan pergi saat kita sedang berduka

menyalin puisi salinlah puisi di atas pada buku tugasmu dengan huruf tegak bersambung kerjakan dengan rapi

102

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

tugas a carilah puisi di majalah anak salin puisi dengan huruf tegak bersambung lalu bacakan di depan kelas b guntinglah sebuah puisi di majalah anak atau koran tempellah di buku tulismu lalu deklamasikan di depan kelas secara bergiliran

sahabatku

103

rangkuman

1 mengatakan rasa suka dan tidak suka harus menggunakan bahasa yang sopan 2 puisi sama dengan deklamasi 3 membaca puisi harus dengan intonasi suara yang baik

cermin

seorang sahabat ada dikala suka dan duka

104

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

mari berlatih

a

ayo pilihlah jawaban yang benar 1

kepada teman kita harus .... a berkelahi b menyayangi c memusuhi

2

teman yang baik selalu ... jika sedang kesusahan a menghibur b memarahi c menjauhi

3

aku tidak suka cabai karena rasanya .... a asin b pahit c pedas

4

aku suka teman yang selalu .... a membantu b jahat c jahil

sahabatku

105

5

membaca puisi harus .... a pelan pelan b cepat cepat c berirama

b

berikan tanda centang (3) mana yang kamu suka

106

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

an r a j a l pe

9

dongeng

pada pelajaran ini kamu dapat 1

menyebutkan isi dongeng

2

membaca lancar dongeng

3

memerankan tokoh dongeng

4

menulis kalimat

tahukah kamu apa itu dongeng dongeng adalah cerita yang sesungguhnya tidak terjadi dongeng dapat menghibur dan mendidik anak anak dapat pula menambah pengetahuan

dongeng

107

menyebutkan isi dongeng bacalah dongeng berikut beruang kecil membangun rumah musim dingin sudah hampir tiba sampailah beruang kecil di bawah sebuah pohon besar di situ banyak buah berjatuhan beruang kecil akan membangun rumah di bawah pohon besar itu ia berpikir tidak perlu bersusah payah mencari makan tinggal mengambil buah yang berserakan beruang kecil mulai membangun rumah karena letih ia kehausan ternyata di tempat itu tidak ada air

108

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

beruang kecil lalu memindahkan rumahnya ke tepi sungai beruang kecil mulai kelaparan ia akan mencari makan tetapi angin bertiup kencang beruang kecil kedinginan ia akan memindahkan rumahnya hingga musim dingin tiba beruang kecil belum punya rumah beruang kecil kembali ke bawah pohon besar tupai sudah membangun rumah di sana tupai juga telah menggali sebuah sumur beruang kecil segera pergi ke tepi sungai di sana sudah ada berang berang berang berang sedang membangun tembok rumahnya agar kuat menahan tiupan angin ia juga sudah menyiapkan makanan

dongeng

109

beruang kecil sangat menyesal mengapa tidak terpikir cara seperti mereka dikutip dengan pengubahan dari majalah bobo no. 33 november 2006 tahun XXXIV

melengkapi kalimat ayo lengkapi kalimat di bawah ini 1 beruang kecil akan membangun ________________ 2 beruang kecil memindahkan rumahnya dari __________ ke __________ 3 rumah di bawah pohon besar ditempati oleh ______________________________ 4

__________ telah membangun rumah di tepi sungai

5 beruang kecil sangat ________________________

110

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

memerankan tokoh dongeng buatlah kelompok terdiri dari lima orang anak lalu perankanlah dongeng di bawah ini di depan kelas secara bergiliran

gajah yang sombong gajah

aku adalah hewan yang paling besar dan kuat siapa yang berani menantangku

angsa

bagaimana mungkin kami menantangmu

gajah

kalau begitu akulah raja hutan

dongeng

111

semut

aku akan menantangmu

kelinci

jangan pak semut

gajah

aku tak percaya yang berani menantangku hanya seekor semut kecil supaya adil kita minta pak kerbau menjadi juri

kerbau

baiklah aku akan menjadi juri yang adil

binatang

ayo kita mulai lomba

binatang lain gajah mengangkat sebatang kayu yang sangat besar dengan belalainya kelinci

wah hebat lihat pak gajah mengangkat kayu besar

kerbau

pak gajah telah berhasil mengangkut sebatang pohon besar sekarang giliranmu pak semut

kelinci

apa yang bisa dilakukan pak semut

semut

aku memang tidak bisa mengangkat pohon besar tetapi aku bisa mengangkut batu kecil ini

112

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

binatang binatang lain dalam hutan tertawa terbahak bahak kerbau

sekarang aku umumkan hasilnya

gajah

pasti aku yang menjadi pemenangnya

kerbau

pak semut lebih kuat daripada pak gajah

gajah

tidak mungkin

kerbau

walaupun pak gajah dapat mengangkat pohon yang besar tetapi pohon itu masih lebih ringan daripada pak gajah sedangkan pak semut sanggup mengangkat sebuah batu kecil dan batu itu jauh lebih berat daripada dia

binatang

hidup pak semut

binatang lain gajah

maafkan aku terlalu sombong akan kekuatanku mulai sekarang aku tidak akan menyombongkan kekuatanku lagi

dongeng

113

menulis kalimat baca kembali dongeng gajah yang sombong ayo lengkapilah kalimat di bawah ini 1 semut binatang yang .... ia berani menantang .... binatang itu lebih ... daripada dirinya 2 gajah binatang yang .... ia menyombongkan .... dan ingin menjadi .... 3 kerbau binatang .... ia menjadi ....

raja hutan

pemberani

besar

adil

juri

cerdik

gajah

kekuatan

114

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

tulislah kalimat berikut dengan huruf tegak bersambung 1 gajah binatang yang sangat besar ______________________________________________________ ______________________________________________________ ______________________________________________________

2 semut sangat pemberani ______________________________________________________ ______________________________________________________ ______________________________________________________

3 semut menantang gajah ______________________________________________________ ______________________________________________________ ______________________________________________________

4 kerbau menjadi juri ______________________________________________________ ______________________________________________________ ______________________________________________________

5 semut menjadi pemenang ______________________________________________________ ______________________________________________________ ______________________________________________________

tugas carilah dongeng dari buku kumpulan dongeng atau majalah bacalah bersama anggota kelompokmu ceritakan isinya di depan kelas dongeng

115

rangkuman

1 dongeng adalah cerita yang tidak terjadi sesungguhnya 2 memerankan tokoh dongeng harus sesuai dengan isi dongeng 3 dongeng dapat menghibur dan menambah pengetahuan

cermin

kamu perlu meneladani sifat sifat baik dari dongeng yang kamu baca

116

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

mari berlatih

a

ayo pilihlah jawaban yang benar 1

tokoh utama dongeng beruang kecil membangun rumah adalah .... a beruang kecil b tupai c berang berang

2

dongeng ialah .... a puisi b lagu c cerita

3

tokoh berbadan kecil tetapi pemberani adalah .... a kerbau b kelinci c semut

4

tokoh yang sombong ialah .... a kerbau b gajah c kelinci

dongeng

117

5

tokoh yang menjadi juri yang adil ialah .... a gajah b semut c kerbau

b

ayo kerjakan soal berikut carilah dongeng dari majalah anak anak tulis kembali dongeng tersebut dengan huruf tegak bersambung

118

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

evaluasi akhir

a

ayo pilihlah jawaban yang benar 1

bunyi bel sepeda .... a tut tut tut b prit prit prit c kring kring kring

2

ini gambar .... a nenek b ibu c bibi

3

bangun tidur aku terus .... a makan b mandi c main

evaluasi akhir

119

4

ini dibaca .... a su su b sus u c s usu

5

sopan artinya .... a marah marah b menangis c baik dan hormat

6

tari mengucapkan .... a maaf pak b selamat pagi pak c permisi pak

7

mata digunakan untuk .... a mencium b melihat c mendengar

120

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

8

orang yang menanam padi di sawah adalah .... a petani b pelaut c nelayan

9

doni senang .... a membaca b menulis c melukis

10

aku tidak suka cabai karena rasanya .... a pedas b manis c asin

b

ayo isilah titik titik di bawah ini 1

kita berjalan dengan ....

2

kita harus ... kepada ayah dan ibu

3

kita harus ... kepada teman teman

4

sahabat ada pada saat ... dan .... evaluasi akhir

121

5 embek embek embek adalah suara .... 6 adik bayi minum .... 7 ... nama anak itu 8 ... jumlah kelerengmu 9 adik suka permen karena rasanya .... 10 aku tidak suka kecoa karena .... c

ayo tulislah dengan menggunakan huruf tegak bersambung 1 kita harus hormat pada ayah dan ibu 2 mata untuk melihat 3 aku dan tina bersahabat baik 4 lingkungan perlu dipelihara 5 aku senang belajar 6 dito anak yang sopan 7 teman harus saling menolong 8 aku tidak suka lalat 9 udara di puncak sejuk 10 kita tidak boleh sombong

122

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I

glosarium bunyi

sesuatu yang terdengar

ciri

tanda yang membedakan sesuatu dari yang lain

dongeng

cerita yang tidak benar-benar terjadi

kalimat

kumpulan kata yang mempunyai arti

kata

kumpulan huruf yang mempunyai arti

puisi

bentuk sastra yang bahasanya terikat oleh irama, bait, dan baris

sekolah

tempat belajar

sikap

tingkah laku

tokoh

pemegang peran yang mengalami peristiwa dalam sebuah cerita

123 evaluasi glosarium akhir daftar pustaka123

daftar pustaka Afiani dan Anies Listyowati. 2005. Cerdas, Terampil, dan Berbudi. Surabaya: PT Gramedia. Badan Standar Nasional Pendidikan (BSNP). 2006. Standar Isi 2006 Mata Pelajaran Bahasa Indonesia. Jakarta. Pusat Bahasa Departemen Pendidikan Nasional. 2005. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka. Restiyani.2005. Cara Praktis Membaca Sambil Mewarnai. Tangerang: Penerbit Pustaka Selaras. S, Yulianti. 2005. Teman Membaca. Semarang: Penerbit PT Mandira. Sugono, Dendy, dkk. 2007. Kamus Besar Bahasa Indonesia Sekolah Dasar. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama. Majalah Bobo No. 33 November 2006 Tahun XXXII.

124

pintar berbahasa indonesia sd/mi kelas I