Rizky Adi Permana-Apa itu USB OTG

25 downloads 7772 Views 409KB Size Report
membutuhkan USB OTG, OTG adalah singkatan dari On The Go, bentuknya ... Dengan bantuan software DSLR Controller di smartphone/Tablet Anda, maka.
Apa itu USB OTG ? Rizky Adi Permana [email protected]

Abstrak Anda bisa membaca flashdisk atau mengkopi file dari flashdisk langsung melalui android, anda juga bisa menghubungkan mouse dan keyboard, untuk melakukan ini anda membutuhkan USB OTG, OTG adalah singkatan dari On The Go, bentuknya menyerupai kabel data, yaitu sebuah fitur baru pada smartphone yang mempermudahkan kita untuk mentransfer data dari smartphone ke sebuah perangkat lain melalui kabel USB OTG, namun tidak semua perangkat android mempunyai fitur tersebut, untuk memakai fitur tersebut beberapa harus menggunakan aplikasi pihak ketiga.

Kata Kunci: USB OTG, Android

Pendahuluan USB On-The-Go, sering disingkat USB OTG, adalah suatu spesifikasi yang memungkinkan perangkat yang memiliki port USB seperti pemutar audio digital atau ponsel untuk bertindak sebagai HOST, yang memungkinkan perangkat USB lainnya seperti USB flashdrive, mouse, atau keyboard dapat terpasang kepada mereka. Tidak seperti sistem USB konvensional, USB OTG dapat bertindak sebagai perangkat USB normal ketika terpasang ke host lain. Hal ini dapat digunakan untuk memungkinkan ponsel untuk bertindak host untuk flashdrive dan membaca isinya, men-download musik misalnya, tapi kemudian bertindak sebagai flash drive ketika terhubung ke komputer host dan memungkinkan host untuk membacakan isi baru . Singkat kata, dengan fitur USB On

Lisensi Dokumen: Copyright © 2008-2014 ilmuti.org Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org

The Go ini, smartphone/tablet Agan bisa melakukan kegiatan layaknya laptop atau PC Desktop.

Pembahasan Manfaat OTG Fitur USB On The Go memiliki banyak manfaat. Seperti sebagaimana definisi yang disebutkan di atas, secara standar USB On The Go membantu device untuk melakukan pembacaan dan penulisan data seperti flashdisk, card-reader, isi MP3 Player/smartphone lain (merk tertentu dengan modus mass storage) serta pembacaan/pengenalan HID (Human Interface Devices) seperti mouse, keyboard, serta gamepad. Selain kemampuan standar sebagaimana disebutkan di atas, kemampuan fitur USB On The Go dikembangkan ke arah produktivitas yang ke depannya akan sangat membantu pengolahan data. Salah satu contoh yang terpopuler adalah penggunaan DSLR Controller. Dengan bantuan software DSLR Controller di smartphone/Tablet Anda, maka smartphone/tablet Anda bisa berfungsi sebagai panel kit bagi DSLR Anda.

Pengembangan lain adalah kemampuan pembacaan-penulisan media storage Harddisk Eksternal. Namun berbeda dengan flashdisk, Harddisk eksternal membutuhkan lebih banyak daya sementara smartphone/tablet tidak sanggup mensuplai kebutuhan tenaga sebanyak itu. Oleh karena itu diperlukan tambahan daya dari luar. Solusinya adalah

Lisensi Dokumen: Copyright © 2008-2014 ilmuti.org Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org

penggunaan kabel Y, dimana satu cabang menuju OTG/smartphone, satu cabang menuju Harddisk Eksternal, dan satu menuju sumber power (bisa diakali dengan menggunkana charger kepala USB). Adapun untuk harddisk eksternal merk Seagate biasanya sudah membundle dengan kabel Y. Selanjutnya software yang digunakan adalah StickMount untuk melakukan load data dari harddisk eksternal. Di aplikasi ini akan ditentukan di folder manakah eksternal drive ini akan muncul.

Apakah Smartphone/Tablet Anda Mendukung USB OTG ? Untuk dapat menggunakannya anda harus memastikan bahwa perangkat android anda telah di ROOT dan juga mendukung USB OTG, untuk memastikannya anda dapat menggunakan USB Host Diagnostics, aplikasi ini dapat anda install melalui google play secara gratis. Dan bila terdapat notif YES seperti pada gambar di bawah, bisa dipastikan smsrtphone Anda mendukung USB OTG.

Lisensi Dokumen: Copyright © 2008-2014 ilmuti.org Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org

Penggunaan OTG dengan Daya Tambahan Ada kalanya pada beberapa pasangan perangkat OTG, semisal flashdisk ataupun HID berupa gamepad/joystick Playstation tidak terbaca oleh tablet/smartphone dikarenakan keluaran daya dari tablet/smartphone belum cukup untuk menghidupi perangkat dimaksud. Demikian pula untuk pembacaan harddisk eksternal yang membutuhkan daya yang besar. Hal ini bisa diantisipasi dengan menggunakan kabel OTG yang dimodifikasi untuk juga bisa menerima input masukan daya sehingga kebutuhan daya dapat terpenuhi. Umumnya nama pasar dari konektor tersebut adalah OTG Y Power Hub.

Hal-Hal Penting yang Harus Diperhatikan Pastikan format flashdisk dan memory card adalah FAT32. Penggunaan formasi selain FAT32 berisiko device akan "memaksa" format FAT32 yang berakibat pada corrupted data pada flashdisk atau kartu memori, meskipun kejadian ini jarang terjadi pada penggunaan kabel Y untuk kegiatan baca-tulis Harddisk External, pastikan kabel Y yang digunakan berkualitas baik, mengingat terdapat masukan daya dari sumber listrik luar. Kabel Y abal-abal justru memiliki risiko jumper ataupun short listrik yang berakibat pada kerusakan baik pada harddisk eksternal bahkan kerusakan pada IC power device Anda. Untuk device yang mendukung fitur USB On The Go namun baru pertama kali terhubung dengan piranti USB On The Go, lakukan restart sekali saja setelah penggunaan pertama tersebut. Karena pada koneksi pertama dengan OTG, driver USB Host aktif, terekstrak,

Lisensi Dokumen: Copyright © 2008-2014 ilmuti.org Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org

dan terinstal secara otomatis. Melakukan restart (cukup sekali saja) membantu untuk menyempurnakan instalasi dimaksud. Untuk penggunaan Micro USB On The Go, pastikan untuk menggunakan Connector USB On The Go berbentuk "L" atau siku. Karena port Micro USB tidak sekokoh port Mini USB. Connector dengan port "lurus" biasanya akan mudah goyah dan berakibat flashdisk/kartu memori lepas secara tak sengaja. Hal ini bisa berisiko merusak flashdisk/kartu memori ataupun device Anda sendiri.

Cara Menjalankannya 

Pastikan aplikasi USB Host Controller sudah terinstall dari play store



Colokkan flashdisk dengan kabel otg ke device



Jalankan aplikasi tesebut anda ke dalam ponsel Android Anda



Masuk ke tab USB, akan muncul tipe flashdisk anda jika berhasil terdeteksi



Tap mount untuk mem-mount flashdisknya kemudian pilih salah satu seperti gambar diatas.



Jika berhasil, Anda tinggal membuka isi flashdisk menggunakan file manager kesukaan anda

Lisensi Dokumen: Copyright © 2008-2014 ilmuti.org Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org



Jika gagal, coba Anda buat folder secara manual dengan ES File Explorer atau root Explorer, contoh: buka folder /mnt kemudian buat folder emmc jadi hasilnya/mnt/emmc .



Jika tetap gagal, barangkali kernel android atau hardware Anda memang tidak support.

Mounting dan Unmounting (Ejecting/Safely Removing) Serupa

colok-lepas

flashdisk

di

PC

Desktop/Notebook,

beberapa

ponsel/smartphone/tablet secara langsung telah memiliki fitur USB On The Go siap pakai. Untuk yang memiliki OS Ice Cream Sandwich ke atas bahkan memiliki kemampuan Plug n Play yang memudahkan. Untuk kemudahan bagi smartphone yang belum melakukan update ke ICS, dapat diakali dengan menggunakan aplikasi Astro Explorer karena di dalamnya terdapat panel pintas langsung menuju isi flashdisk yang lumayan menghemat waktu. Untuk melakukan Unmounting/Ejecting/Safely Removing, bisa dilakukan dengan masuk ke menu: Setting > Storage > USB Disk > Unmount Untuk yang memiliki OS Ice Cream Sandwich ke atas dapat dilakukan dengan men-tap logo USB Connection yang terdapat di Panel Notifikasi dalam Desktop

Lisensi Dokumen: Copyright © 2008-2014 ilmuti.org Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org

Penutup Sekian ulasan artikel saya mengenai “Apa itu USB OTG ?” Semoga para pembaca dapat menambah wawasan dan menambah pengetahuan bagi yang belum mengetahuinya ataupun yang telah mengetahuinya

Referensi http://www.kaskus.co.id/thread/50d14097562acf8f06000058/penting-disimaksmartphone-agan-bisa-usb-on-the-go-otg-itu-keren-tapi-itu-apa/ http://www.rkdbuzz.com/2012/05/koneksi-flashdisk-ke-android-dengan.html

Lisensi Dokumen: Copyright © 2008-2014 ilmuti.org Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org

Biografi nama saya rizky adi permana biasa dipanggil dengan nama iki, saya lahir di tangerang 27 mei 1993. Dan juga saya merupakan salah satu mahasiswa di sebuah Perguruan Tinggi Raharja.

Lisensi Dokumen: Copyright © 2008-2014 ilmuti.org Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org